Informasi Kegiatan

Webinar Medis Pain Management Case Studies

31-08-2020  |  08:40

RS Atma Jaya bekerjasama dengan Pfizer menyelenggarakan webinar pada tanggal 29Agustus2020 dengan tema Pain Management Case Studies (Treatment Advice Opinion in New Normal Era) yangdibawakan oleh dokter dari RS Atma Jaya yaitu dr. James M. Pelealu, SpOT(K), dr. Riki Tenggara, SpPD-KGEH, dan dipimpin oleh dr. Monica Adisuhanto, SpOT selaku moderator seminar. Webinar tersebut diikuti oleh kurang lebih 120 peserta yang merupakan dokter-dokter baik umum maupun spesialis, susunan acarakurang lebih...

Read more..

Webinar Awam Mengenal Terapi Penghilang Nyeri

05-08-2020  |  14:23

RS Atma Jaya bekerjasama dengan Novel menyelenggarakan webinar pada tanggal 25Juli 2020 dengan tema Mengenal Terapi Penghilang Nyeri pada Lansia yang akan dibawakan oleh dokter dari RS Atma Jaya yaitu dr. Rensa, SpPD-KGeryang merupakan dokter spesialis penyakit dalam, konsultan geriatri. Webinar tersebut berlangsung tertib, dan diikuti oleh kurang lebih 100 peserta yang kebanyakan merupakan masyarakat awam, namun ada juga beberapa dokter yang mengikuti acara tersebut... Susunan acarakurang le...

Read more..

Webinar Awam Deteksi Dini COVID-19

24-07-2020  |  09:34

RS Atma Jaya bekerjasama dengan BP Jamsostek menyelenggarakan webinar pada tanggal 23 Juli 2020 dengan tema Deteksi Dini COVID-19 Sebagai Perlindungan Awal Produktivitas Pekerja yang akan dibawakan oleh dokter dari RS Atma Jaya yaitu dr. Jullyanny Waty Wijaya, SpPK yang merupakan dokter spesialis patologi klinik. Tema kedua adalah Memahami Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan pada Pekerja Indonesia yang dibawakan oleh team BP Jamsostek. Webinar tersebut berlangsung tertib, dan diikuti oleh kuran...

Read more..

Webinar Awam Mencegah & Menangani COVID-19 dalam Keluarga

20-07-2020  |  09:28

RS Atma Jaya mengadakan Webinar Awam bertema Mencegah Menangani COVID-19 dalam Keluargapada hari Sabtu tanggal 18 Juli 2020, pukul 08.00 - 12.00 WIB yang bertempat di Auditorium Pav. Bonaventura RS Atma Jaya. Acara tersebut dihadiri oleh kurang lebih100 peserta, dr. Febie Chriestya, SpPD dan dr. Jullyanny Waty Wijaya, SpPKmenjadi pembicara dalam seminar awam ini, kedua dokter dari RS Atma Jaya tersebutmembagikan pengetahuannya sebagai upayameningkatkan pengetahuan dan kewaspadaan masyarakat a...

Read more..

Pelantikan Direktur Utama Rumah Sakit Atma Jaya

04-02-2020  |  15:19

Pada hari Selasa, 04 Februari 2020, telah dilaksanakan acara pelantikanDirektur Utama Rumah Sakit Atma Jaya. Bertempat di Auditorium Lt. DasarPav. Bonaventura Rumah Sakit Atma Jaya, acara tersebut dihadiri oleh Ketua Pengurus Yayasan Atma Jaya Ibu Claudia Wiwiek Dianawati, pengurus yayasan, dan para pejabat struktural. Inti acara tersebut antara lain pengesahan dr. Shenny Nurmala, MM sebagai Direktur Utama yang baru, meneruskan tugas Plt. yang dibebankan kepada beliau sejak tahun lalu, acara ...

Read more..